Derek Leddie seorang jutawan Australia ikut acara Secret Millionaire. Dalam perburuan mencari orang yang perlu dibantu di Newcastle dia bertemu dengan Bailey.
Bailey bocah kecil penderita Arthritis dini baru berumur 5 tahun, dia tidak bisa bebas bergerak, tidak boleh jatuh karena dikhawatirkan tulang belulangnya akan patah.
Saat Derek bertanya apa yang diinginkan Bailey.
Jawabnya?
"Aku ingin Artritis ini hilang, supaya aku bebas bermain dan tidak merepotkan Mama lagi"
Derek terdiam dan meneteskan air mata,
"Kalau saja semua uang yang saya miliki bisa membeli kesembuhan itu, saya akan beli. Tapi pengobatan untuk penyakit ini belum ada....."
Sadarkah kita?
Ada saat keadaan dimana kita memiliki semuanya, namun tahukah kita ada juga saatnya semua itu tidak ada artinya?
Jaga hidup kita dengan benar, karena bila tidak, Tuhan tahu cara untuk menunjukkan betapa terbatasnya kita.
Pagi, Sukses n GBU All...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar